Salam sejahtera bagi kita semua. Kembali lagi Internet Club (IC) dengan kegiatan rutinnya yaitu IG2S, yang tiap minggunya diadakan kurang lebih 2 kali dan bekerja sama dengan Telkom Indonesia. Tepatnya pada hari Jumat, 29 Juli 2011 jam 10.00 WIB yang bertempat di SD Siliwangi, Jl. W.R Supratman. Kegiatan IG2S kali ini, sangat berbeda dengan IG2S […]
Author: Lenci
Internet Masuk MTs-MA Syaroful Millah
Dipenghujung bulan ini tepatnya tgl 27 & 28 Juni lalu, kami tim ig2s berkesempatan untuk berbagi pengetahuan seputar dunia internet bersama bapak-ibu guru MTs-MA Syaroful Mihillah. Pelatihan yang dilaksanakan selama 2 hari berturut-turut ini dimulai dari pukul 09.00 – 12.00 WIB dan bertempat di Lab. Komputer MTs-MA Syaroful Mihillah yang diikuti oleh 25 guru serta […]
Ikatan Guru Tk Muslimat NU belajar Internet
Di era serba digital ini, teknologi memiliki peranan penting dalam kehidupan manusia. Dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih hampir segala roda kehidupan manusia dibantu dengan mesin-mesin teknologi. Oleh karena itu pula manusia pun dituntut untuk selalu update dengan segala macam perkembangan teknologi seperti internet terlebih bagi para pendidik. Pendidik dituntut untuk selalu mengikuti perkembangan ilmu […]
Ig2s Bersama Himpaudi Part II
Setelah beberapa waktu lalu kami mengadakan Internet Goes to School dengan peserta para pendidik anak usia dini yang tergabung dalam HIMPAUDI Kota Semarang, kini di akhir bulan tepatnya tgl 26 & 28 Mei kembali kami melaksanakan sharing internet bersama para pendidik anak usia dini. Ini merupakan kelanjutan dari pelatihan internet yang telah kami lakukan pada […]
Internet Goes To Kelurahan Semarang Utara
Seperti judul di atas, kali ini Tim Ig2s berkesempatan untuk sharing internet bersama para lurah se Kecamatan Semarang utara yang dilaksanakan pada tgl 27 Mei lalu. Pelatihan yang dimulai pukul 09.00 WIB ini di buka oleh Bpk. Joko selaku perwakilan dari Telkom dan selanjutnya pelatihan pun dimulai yang di instrukturi oleh Mas Bahrul dari Tim […]
Internet Goes To HIMPAUDI
Internet merupakan teknologi informasi yang tak dipungkiri sangat bermanfaat bagi segala kalangan untuk mencari informasi terutama bagi pendidik, internet merupakan sebagai media untuk mencari segala materi pembelajaran. Kali ini tim IG2S berkesempatan untuk sharing internet bersama Himpunan Pendidik Anak Usia Dini (HIMPAUDI) wilayah kota Semarang. Pelatihan ini diadakan selama 5 hari yaitu tgl 9-10 Mei […]
Penyuluhan Internet Sehat pada Ibu-Ibu PKK
Dijaman yang serba canggih ini, teknologi pun semakin berkembang pesat terlebih pada teknologi informasi. Kemunculan internet pun semakin digemari oleh berbagai kalangan, dari anak-anak hingga orang dewasa pun sangat memanfaatkan internet sebagai salah satu media untuk mendapatkan informasi yang lengkap dan cepat. Namun tak dapat dipungkiri internet selain memberikan dampak positif, internet pun memiliki dampak […]
MASTURBASI ala UKM Musik
Rabu, 6 April 2011 UKM Musik mengadakan MASTURBASI di area parkir lantai 1 Unisbank kampus Mugas. Lho MASTURBASI kok di area parkir?? Eits jangan berpikir aneh-aneh dulu, MASTURBASI sendiri adalah kepanjangan dari “Mahasiswa Harus Berprestasi”, so jangan berpikiran ngeres ya…hehehe! Sebuah acara seni yang digagas oleh UKM Musik ini rutin diadakan setiap tahunnya. Acara MASTURBASI […]
Sharing Internet Marketing di Gedung Wanita
Sabtu, 2 april 2011 Internet Club berkesempatan turut memeriahkan Festival Buku Murah yang dilaksanakan di Gedung Wanita dengan mengadakan Talkshow “Ladang Bisnis Media Online”. Talkshow ini dimulai pukul 10.30 wib bertempatkan di panggung depan Gedung Wanita, dengan pembicara Reza Aditia yang merupakan Senior Internet Club yang telah berkecimpung di dunia Internet Marketing. Acara ini diawali […]
IG2S di Kecamatan Banyumanik
Setelah sekian lama Internet Goes to School vakum akhirnya kegiatan IG2S ini kembali eksis lagi di awal tahun 2011. Kami tim pengajar IG2S kali ini berkesempatan untuk sharing internet bersama di kantor Kecamatan Banyumanik. Acara ini dilaksanakan selama 2 hari berturut-turut yaitu pada tgl 22 & 23 Maret 2011,dimana kegiatan ini dalam rangka Pemahaman Teknologi […]