KOBER LOENPIA "Jagongan Komunitas Semarang"

Minggu,  27-01-2013 jam 15:00-selesai di cafe el blossom semarang loenpia mengadakan kober (kopdar bermutu) perdana di awal tahun 2013, dengan tema jangongan komunitas semarang, acara ini berisi sharing dan perkenalan antar komunitas di seluruh semarang.

Berbeda dengan tahun sebelumnya tahun ini lebih banyak komunitas yang hadir, tidak hanya komunitas online seperti dots, info tembalang, roti fresh, akber, playon. komunitas offline pun banyak yang datang diantaranya komselis (komunitas sepeda lipat semarang) , card artis semarang, komunitas selam undip, beat box, ibu-ibu doyan nulis, dll , Komunitas-komunitas ini membuat warna yang berbeda pada kober kali ini karena tidak sekedar memperkenalkan komunitas mereka juga perfom pada kober kali ini.

Karena acara  perdana di awal tahun 2013 jadi kober kali ini belum ada materi khusus hanya share dan jagongan antar komunitas hal ini tentunya akan mendukung acara kober selanjutnya yang akan di adakan tiap bulan yang intinya komunitas satu dengan komunitas lain  bisa saling kenal.

2 thoughts on “KOBER LOENPIA "Jagongan Komunitas Semarang"

  1. salam kenal ya dari IIDN (Ibu Ibu Doyan Nulis). sedikit mengkoreksi aja, kami juga komunitas online loh, karena basic pertemuannya pertama via facebook. jumpa maya-nya jauh lebih intens dibandingin kopdarnya hehehee…
    Semoga ke depannya kita bisa mengadakan kerja sama ya. tingkyuuuu 🙂

Tinggalkan Balasan ke gendoed11 Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *